Jumat, 06 Januari 2012

beralih ke dunia blog

Ahaaa!!!!
Setelah melewati proses yang melelahkan dan sungguh membingungkan saat pembuatan blog ini, akhirnya lahirlah dia.. Anakku yang bernama "the way i am" wuahahaha LOL
Setelah bosan bermain friendster dan facebook, saya mencoba bermain twitter. Twitter tidak membosankan kok, tapi menulis dengan batas 140 karakter, saya rasa tidak cukup -_- 

Dan kemudian, saya beralih ke dunia blog!
Keberadaan blog ini sebenarnya sudah lama, tapi cerita yang saya masukkan masih sangat sedikit. Itulah kenapa saya belum mau share-kan ceritaku ke publik :p
Saya masih belum ngerti semuanya sih, but yeah.. I will learn!

Oh ya.. Karena saya adalah orang yang suka menuangkan segala jenis perasaan dalam bentuk tulisan, mungkin, *bukan mungkin, tapi pasti* saya akan menjadi cerewet saat menuangkan cerita kedalam tulisanku! Bahkan mungkin setiap cerita yang tidak penting, akan ikut serta merta meramaikan blogku ini hohoho

Tapi saya tetap berharap, cerita yang sedang saya tulis saat ini dan yang akan saya tulis nanti, mampu menarik perhatian kalian. Daaaaaan!! Semoga kalian tidak mendapati "sampah" dalam setiap tulisanku :)
I hope you guys enjoy it!

Keep the spirit of writing, Tri \m/

2 komentar:

  1. Semua proses akan terjadi bila kamu mulai melangkahkan kakimu. Mulailah menulis, dan biarkan semuanya mengalir melengkapi blogmu.


    @mbahTonno

    BalasHapus